Pages

Subscribe:

Search Engine

Pengenalan anggota Prakerin BLC TELKOM

Assalamualaikum Wr.Wb

Salam sejahtera bagi kita semua.
Pertama marilah kita panjatkan puji serta syukur kita kepada Allah SWT yang telah memberika kita nikmat yang sangat banyak. Kedua shalawat serta salam semoga tetap tercurah limpahkan kepada junjungan alam yakni Rasulullah Saw.

Kami utusan dari SMK Al-Huda Bumiayu datang ke BLC TELKOM Klaten dengan tujuan berupaya untuk memaksimalkan ilmu tentang dunia komputer dan jaringan, tetapi pada surveynya sangat bervariasi ilmu disini, dunia kerja pun akan diperkenalkan disini  seperti SOP/standard operasional prosedur, dll.

kami beranggotakan 4 orang
  1. Nama   : Fahmi Subhan
    TTL        : Brebes, 10 Juni 1999
    Alamat   : Dukuhturi, Bumiayu Brebes Jawa Tengah
    Motto     : Trying Your Best !
    Cita-cita : Entrepreneur
  2. Nama     : Muhammad Siddiq
    TTL        : Brebes, 21 November 2001
    Alamat   : Maribaya, Bumiayu Brebes Jawa Tengah
    Motto     : Disiplin Ilmu, Disiplin Waktu, Disiplin Prilaku
    Cita-cita : Pengusaha
  3. Nama     : Nok Urip
    TTL        : Tegal, 21 September 2000
    Alamat   : Cempaka, Tegal Jawa Tengah
    Motto     : Maximize your Chance !
    Cita-cita : Guru Matematika
  4. Nama     : Lika Nur Karimah
    TTL        : Brebes, 24 Juli 2001
    Alamat   : Maribaya, Bumiayu Brebes Jawa Tengah
    Motto     : Belajar dengan Doa, Doa Dengan Belajar
    Cita-cita : Dokter

    Kami memiliki tujuan yang sama yaitu mencari guru terbaik (pengalaman), menambah wawasan luas, pribadi yang mandiri, dan masih banyak lagi.
    Latar belakang ikut serta pada BLC TELKOM Klaten, Menyesuaikan pada Motto BLC TELKOM Klaten itu sendiri yaitu Training, Knowledge, dan Entrepreneurship. Pada kesempatan ini pun kami berupaya memaksimalkan kesempatan ini dengan semangat belajar, berusaha aktif dan tanggap, disiplin, mentaati peraturan. Semua itu dengan maksud agar kami menjadi Cerdas Dunia Maya dan Dunia Nyata serta pribadi yang kompeten, aktif, disiplin serta bermoral.



0 comments:

Post a Comment

Semoga Bermanfaat Ya :D